FT Island akan luncurkan musik baru setelah 2 tahun rehat

Kamis, 9 Desember 2021 11:23 WIB

Jakarta (ANTARA) - Grup band asal Korea Selatan FT Island akan merilis karya musik baru pada 10 Desember 2021 setelah dua tahun rehat.

Sebelumnya, mereka mengunggah daftar lagu untuk mini kedelapan mereka berjudul "Lock Up" yang berkisah tentang perasaan kompleks yang dimiliki seseorang ketika menghadapi perpisahan. Album ini berisi lima lagu yakni "Unthinkable", "Beautiful", "Obvious", "Bones" dan "Set Me Free".

Lagu utama album yakni “Unthinkable,” seperti dikutip dari The Korea Herald, Kamis mengisahkan bagaimana seseorang tidak dapat menerima patah hati dan ingin menyingkirkan kenangan dari orang yang dicintai.

Sebagai bagian dari kampanye promosi, FT Island mengadakan kontes di mana setiap orang dapat menyanyikan “Unthinkable” pada aplikasi ruang menyanyi.

Baca juga: Changmin TVXQ luncurkan mini album kedua di Jepang

Pewarta : Lia Wanadriani Santosa
Uploader : Admin Kalteng
Copyright © ANTARA 2024

Terkait

Bagnaia terganggu dengan kondisi angin di Sirkuit Phillip Island

20 October 2024 20:00 Wib

Jorge Martin aman di pucuk klasemen sementara

20 October 2024 19:55 Wib

Statistik MotoGP Australia di Phillip Island

18 October 2024 7:45 Wib

Bagnaia puas dengan hasil MotoGP Australia

23 October 2023 8:07 Wib, 2023

Bezzecchi kesulitan lakoni sesi kualifikasi MotoGP Australia

21 October 2023 16:33 Wib, 2023
Terpopuler

APBN 2025 terbanyak di Pusat, Teras Narang sebut kepala daerah dituntut inovatif

Kabar Daerah - 14 December 2024 18:23 Wib

Disarpustaka Kapuas sambut siswa SD Islam Azza dalam kegiatan literasi

Kabar Daerah - 17 December 2024 10:52 Wib

Waket DPRD Bartim jadi dewan pakar Pemuda Katolik Pusat

Kabar Daerah - 18 December 2024 12:17 Wib

Menjadi produktif bisa bantu bertahan dalam menghadapi masalah

Lifestyle - 5 jam lalu

DPUPR Perkim: Proyek peningkatan jalan lingkar timur berlanjut 2025

Kabar Daerah - 15 December 2024 6:52 Wib