Penjualan mobil penumpang merek China meningkat 22,8 persen pada 2022

Senin, 16 Januari 2023 11:47 WIB

Beijing (ANTARA) - Asosiasi Produsen Mobil China (China Association of Automobile Manufacturers) mencatat penjualan mobil penumpang merek China melonjak 22,8 persen pada 2022, di tengah upaya produsen otomotif domestik meningkatkan produknya.

Di 2022, masih menurut Asosiasi tersebut, sekitar 11,77 juta kendaraan penumpang merek domestik berhasil terjual. Pangsa pasar mobil itu mencapai 49,9 persen atau naik 5,4 poin persentase secara tahunan (yoy).

Dengan membidik peluang di bidang kendaraan energi baru dan jaringan cerdas, produsen mobil China mendorong elektrifikasi dan peningkatan cerdas pada kendaraan serta mengoptimalkan struktur produk dalam beberapa tahun terakhir guna menarik lebih banyak konsumen.

Perkembangan perusahaan otomotif China di kancah internasional juga terus meningkatkan pengaruh merek-merek domestik.

Baca juga: AITO turunkan harga mobil listrik M5 dan M7 EV

Baca juga: Intip keistimewaan NEV China yang digunakan di KTT G20 Bali

Baca juga: BYD China akan merilis merek mobil listrik premium

Pewarta : Xinhua
Uploader : Admin Kalteng
Copyright © ANTARA 2024

Terkait

Pesawat militer China dan Rusia masuki zona Korsel tanpa pemberitahuan

29 November 2024 19:24 Wib

Ding lawan Gukesh berakhir remis pada babak kedua Kejuaraan Dunia Catur

28 November 2024 7:23 Wib

Komitmen PT SLK wujudkan pembangunan berkelanjutan, curi perhatian China Datang Corporation

26 November 2024 8:11 Wib

Sabar/Reza sangat termotivasi jelang final Super 750 perdana

24 November 2024 8:01 Wib

Indonesia pastikan lima sektor terisi di BWF World Tour Finals 2024

24 November 2024 7:51 Wib
Terpopuler

Veronica Tan sebut pentingnya mengubah paradigma pengajaran PAUD

Kabar Daerah - 24 November 2024 17:10 Wib

Sebanyak 7.200 personel gabungan siap amankan pilkada di Kalteng

Kabar Daerah - 25 November 2024 17:13 Wib

West Ham tekuk tuan rumah Newcastle

Olahraga - 26 November 2024 15:56 Wib

Usai mencoblos di TPS, begini harapan peserta Pilkada Kapuas

Kabar Daerah - 27 November 2024 16:12 Wib

Dishub Kobar periksa kelaikan angkutan umum jelang Natal dan Tahun Baru

Kabar Daerah - 28 November 2024 7:46 Wib