Jakarta (ANTARA) - Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Jumat pagi, menguat 4 poin atau 0,02 persen menjadi Rp16.213 per dolar AS dari sebelumnya sebesar Rp16.217 per dolar AS.
Arsip-Teller melayani jual beli mata uang Dolar AS di sebuah tempat penukaran uang, Jakarta. (ANTARA FOTO/Subur Atmamihardja/wsj.)
Jakarta (ANTARA) - Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Jumat pagi, menguat 4 poin atau 0,02 persen menjadi Rp16.213 per dolar AS dari sebelumnya sebesar Rp16.217 per dolar AS.