Jadwal kualifikasi Piala Dunia 2014 zona Asia

Selasa, 18 Juni 2013 15:10 WIB

Singapura (ANTARA News) - Pertarungan perebutan tiket Piala Dunia 2014 zona Asia kian memanas. Dari 10 tim unggulan Asia, baru Jepang sudah memastikan langkah ke Brazil.

Jepang dan Korsel sementara teratas dalam daftar klasemen Kualifikasi Piala Dunia zona Asia.

Di grup A, Korsel mengoleksi 14 angka, yang bersaing dengan Iran (13) serta Uzbekistan (11), disusulQatar (7) dan Lebanon di posisi buncit dengan raihan 5 poin.

Sementara Grup B, Jepang dengan raihan 17 poin sudah memastikan tampil di Piala Dunia Brazil, diikuti Australia (10) dan Oman (9) , diikuti Jordania (7) serta Irak (5).

Berikut jadwal pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2014 zona Asia yang akan dimainkan pada Selasa (18/6), setelah ada koreksi pada tempat pertandingan antara Korea Selatan dan Iran, yang dilansir AFP:

Grup A
Di Ulsan
Korea Selatan v Iran pada pukul 21:00 waktu setempat (pukul 12.00 GMT atau 19.00 WIB)
Di Tashkent
Uzbekistan v Qatar pukul 17:00 waktu setempat (12.00 GMT atau 19.00 WIB)

Grup B
Di Sydney
Australia v Irak pukul 19:30 waktu setempat (09.30 GMT atau 16.30 WIB)
Di Amman
Jordania v Oman pukul 19:00 waktu setempat (16.00 GMT atau 22.00 WIB)

(A016/C003)

Pewarta :
Editor : Ronny
Copyright © ANTARA 2024

Terkait

Psikolog UI nilai perlu susun aturan bermain gawai cegah dampak judol pada anak

22 November 2024 22:36 Wib

Paslon Fairid-Zaini janji sediakan wifi dan beasiswa cerdas ke anak-anak di Palangka Raya

21 November 2024 21:56 Wib

Forum Puspa Kalteng sosialisasikan pencegahan perkawinan usia anak dan dampak 'bullying'

21 November 2024 14:19 Wib

Disdik Palangka Raya minta orang tua pantau pergaulan anak di luar sekolah

19 November 2024 12:40 Wib

Lomba posyandu diharap pacu semangat layanan kesehatan ibu dan anak

16 November 2024 13:08 Wib
Terpopuler

Amorim boyong lima pelatih Sporting jadi staf di MU

Olahraga - 17 November 2024 19:06 Wib

Basirun resmi dilantik jadi Wakil Ketua I DPRD Kota Palangka Raya

Kabar Daerah - 18 November 2024 13:22 Wib

KPK panggil mantan Gubernur Kalsel Sahbirin Noor

Kabar Daerah - 19 November 2024 8:37 Wib

Timnas futsal putri Indonesia lumat Myanmar

Olahraga - 20 November 2024 8:10 Wib

Ragnar Oratmangoen tekankan pentingnya konsistensi usai tekuk Saudi

Olahraga - 21 November 2024 5:31 Wib