SEVENTEEN luncurkan video spesial untuk penggemar

Senin, 13 November 2023 18:01 WIB

Jakarta (ANTARA) - Grup idola K-pop SEVENTEEN mengunggah video spesial "Diamond Days", salah satu lagu dari mini album baru mereka, untuk para penggemarnya, disapa CARAT pada Senin (13/11) ini.

Lagu dalam video seperti disiarkan The Korea Herald mengambil sampel “Shining Diamond,” sebuah prarilis dari album debut SEVENTEEN yakni “17 Carat” yang memperkenalkan grup beranggotakan 13 orang tersebut pada bulan Mei 2015.

Klip video berdurasi 3:25 menit tersebut merupakan hadiah untuk para penggemar, berisi penampilan SEVENTEEN di atas panggung membawakan lagu "Diamond Days". Ini menjadi cara mereka untuk mengungkapkan rasa terima kasih mereka kepada para penggemar yang selalu ada untuk mereka sejak awal debut hingga saat ini.

Baca juga: SEVENTEEN duduk puncak tangga lagu Jepang lewat album baru

Sementara itu, SEVENTEEN dijadwalkan berangkat ke Paris, Prancis pada hari Minggu untuk berpartisipasi dalam sesi khusus Forum Pemuda UNESCO pada Selasa.

Mereka akan tampil dan berbicara di forum dan merupakan pertama kalinya bagi grup musik K-pop.
 

Pewarta : Lia Wanadriani Santosa
Uploader : Admin Kalteng
Copyright © ANTARA 2024

Terkait

Ini daftar pemenang MAMA Awards 2024, aespa dan SEVENTEEN menang banyak

24 November 2024 10:06 Wib

Album baru BABYMONSTER kuasai puncak tangga lagu iTunes

03 November 2024 11:21 Wib

Jin BTS akan comeback pada November 2024

14 October 2024 12:35 Wib

TXT sukses gelar konser di Indonesia

10 October 2024 11:01 Wib

Ini penyebab Suga BTS dijatuhi hukuman denda Rp172 juta

01 October 2024 8:46 Wib
Terpopuler

KPK panggil mantan Gubernur Kalsel Sahbirin Noor

Kabar Daerah - 19 November 2024 8:37 Wib

Timnas futsal putri Indonesia lumat Myanmar

Olahraga - 20 November 2024 8:10 Wib

Ragnar Oratmangoen tekankan pentingnya konsistensi usai tekuk Saudi

Olahraga - 21 November 2024 5:31 Wib

Kedubes Arab Saudi kembali berangkatkan 50 WNI umrah gratis

Kabar Daerah - 21 November 2024 19:48 Wib

Disarpustaka Kapuas gencar sosialisasikan akreditasi perpustakaan sekolah

Kabar Daerah - 22 November 2024 15:47 Wib