Akun Twitter Aanggota Super Junior Diretas Lagi

Senin, 18 November 2013 11:56 WIB

Seoul (ANTARA News) - Akun twitter anggota boyband K-pop Super Junior, Eunhyuk, diretas lagi pada Rabu, kata laporan media Korea.

Peretas tampaknya orang yang sama yang memperoleh akses tanpa izin kepada akun twitter penyanyi Korea itu, Senin, dan tweeted foto seorang wanita telanjang, yang hacker klaim adalah Hwang Sul Lin, seorang kontestan pada kompetisi bernyanyi Superstar K 4.

Peretas menulis pesan menggunakan akun Eunhyuk pada Rabu, menegaskan bahwa wanita di foto itu adalah Hwang, tetapi mendapat bantahan keras dari Hwang.

Peretas melanjutkan untuk berkompromi dengan homepage komunitas online anggota Super Junior Sungmin pada Kamis, dan meninggalkan pesan meminta maaf atas perbuatannya.

Namun, ia mengatakan ia didorong melakukan hal itu setelah dianiaya Hwang, yang dia klaim mantan pacarnya.

Manajemen Super Junior SM Entertainment mengatakan dalam pernyataan, Rabu, mereka telah mengajukan bukti-bukti kepada pihak berwenang tentang insiden kedua peretasan twitter itu dan mengungkapkan bahwa penyelidikan polisi sedang berlangsung.

Eunhyuk sebelumnya minta maaf karena tidak mengelola akunnya secara benar dan secara tidak langsung menyakiti Hwang, tetapi mengatakan dia tidak ingin menutup akun twitter-nya karena merupakan saluran komunikasi yang penting baginya....

Pewarta :
Editor : Ronny
Copyright © ANTARA 2024

Terkait

Super Junior L.S.S. luncurkan single terbaru 'C'MON'

04 February 2024 10:31 Wib

Pegolf muda Indonesia lambungkan pukulan dari driving range hingga Sea Games

14 December 2023 7:36 Wib

Kyuhyun Super Junior terluka akibat hadang penyerang

20 November 2023 11:14 Wib

Real Madrid perpanjang kontrak Vinicius Junior

01 November 2023 8:48 Wib

Super Junior gelar jumpa penggemar untuk tandai hari jadi ke-18

27 September 2023 8:31 Wib
Terpopuler

Kalteng harus berani mencari pemimpin terbaik di Pilkada 2024

Kabar Daerah - 29 April 2024 15:52 Wib

Dokter Anak : Hindari pemberian paracetamol pada anak usai imunisasi

Lifestyle - 30 April 2024 17:43 Wib

Jubair Arifin siap maju Pilkada di Kotawaringin Barat

Kabar Daerah - 27 April 2024 17:32 Wib

Performa Sancho bawa Dortmund menang atas PSG di leg pertama

Olahraga - 9 jam lalu

Keluarga peserta JKN di Palangka Raya dapat layanan operasi katarak gratis

Kabar Daerah - 25 April 2024 18:22 Wib