ANTARA - DPRD Kabupaten Seruyan, Kalimantan Tengah,mengapresiasi rencana pembangunan rumah sakit oleh pemerintah provinsi kalimantan tengah di daerahnya, tepatnya di Kecamtan Hanau.
Ketua DPRD Seruyan, Kalimantan Tengah, Zuli Eko Prasetyo mengatakan, pemerintah bakal membangun rumah sakit umum daerah di bagian barat wilayah Provinsi Kalimantan Tengah, dalam upaya mengoptimalkan pelayanan kesehatan bagi masyarakat. (Redianto Tumon/Radianor/Rini Andriani).
Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.