Jakarta (ANTARA) - Bajaj Auto baru-baru ini menginformasikan bahwa penjualan skuter listrik Chetak telah melampaui angka 14.000 unit sejak diperkenalkan pertama kali pada 2019.
Perusahaan menambahkan bahwa saat ini skuter tersebut memiliki 16.000 unit pemesanan.
Bajaj Auto baru saja meresmikan pabrik kendaraan listrik khusus di Akurdi. Pabrik baru itu bertujuan untuk meningkatkan produksi skuter listrik guna memenuhi permintaan yang terus meningkat di segmen tersebut.
Fasilitas baru juga akan digunakan untuk pembuatan semua kendaraan roda dua listrik mendatang dari Bajaj. Bahkan, perusahaan dikabarkan sedang mengembangkan skuter bertenaga baterai baru yang juga terlihat diuji bersama Chetak baru beberapa bulan yang lalu.
Meskipun belum ada konfirmasi resmi, skuter baru itu bisa menjadi versi Chetak listrik dengan jangkauan yang lebih jauh sehingga dapat bersaing lebih agresif dengan skuter listrik lain seperti Ola S1 dan TVS iQube.
Berita Terkait
Jamin produktivitas dan kinerja, 141 pegawai PLN UIP KLB jalani MCU
Senin, 4 November 2024 18:02 Wib
PLN pacu penyelesaian infrastruktur interkoneksi Kalbar-Kalselteng
Senin, 4 November 2024 17:48 Wib
Willy-Habib siap hadirkan listrik dan sinyal telekomunikasi bagi warga 3T
Sabtu, 2 November 2024 17:19 Wib
Pendaftaran PLN Journalist Award diperpanjang hingga 14 November
Sabtu, 2 November 2024 16:40 Wib
BYD luncurkan pikap listrik Shark di Kamboja
Selasa, 29 Oktober 2024 16:37 Wib
PLN bertekad warisi semangat pemuda sebagai fondasi pembangunan nasional
Selasa, 29 Oktober 2024 16:06 Wib
PLN UID Kalselteng-PT MMAI kerja sama jual beli tenaga listrik 1,73 MVA
Selasa, 29 Oktober 2024 14:02 Wib
Light Up The Dream, donasi insan PLN terangi 28.488 keluarga se-Indonesia
Minggu, 27 Oktober 2024 14:59 Wib