BPHL Wilayah X Gelar Forum Bisnis Multiusaha Kehutanan
Jumat, 30 Juni 2023 14:33 WIB
ANTARA - Diskusi Forum Bisnis Multiusaha Kehutanan yang di gelar oleh Balai Pengelolaan Hutan Lestari (BPHL) Wilayah X Palangka Raya, Kalimantan Tengah menghadirkan Direktur Bina Usaha Pemanfaatan Hutan, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) Erwan Sudaryanto sebagai narasumber pada selasa 26 juni 2023 di Palangka Raya. (Redianto Tumon).