Jakarta (ANTARA) - "Godzilla: King of the Monsters" memang merajai box office, tapi kuasanya sedang-sedang saja. Sekuel kisah fiksi tentang monster itu membawa pulang 49 juta dolar AS dari debut penayangan di 4.108 lokasi, awal yang mengecewakan mengingat biaya pembuatannya yang mencapai angka 200 juta dolar AS.
Dilansir Variety, "Godzilla:King off the Monsters" adalah film ketiga dari dunia monster Legendary, ditayangkan setelah "Godzilla" yang tayang pada 2014 (93 juta dolar AS) dan "Kong: Skull Island" 2017 (61 juta dolar AS).
Seperti film-film itu, Godzilla teranyar ini diperkirakan lebih laku di luar negeri, di mana karakter fiksi itu sangat populer. "King of the Monsters" itu membawa pulang 130 juta dolar AS dari box office internasional lewat penayangan global akhir pekan yang totalnya 179 juta dolar AS.
Penontonnya sebagian besar merupakan pria dewasa, 59 persen di atas 25 tahun dan 67 persen laki-laki. DIsutradarai Michael Dougherty, "Godzilla: King of the Monsters" bercerita tentang si monster yang menghadapi musuh bebuyutannya, King Ghidorah, dan makhluk lainnya yang menghebohkan bumi.
Film itu dibintangi oleh Kyle Chadler, Millie Bobby Brown dan Bradley Whitford.
Pendatang baru lainnya pada akhir pekan ini adalah "Rocketman" yang membawa pulang 25 juta dolar AS di posisi ketiga, yang kebetulan nilainya serupa dengan harga kacamata hitam yang dipakai Taron Egerton saat memerankan Elton John di film biopik fantasi arahan Dexter Fletcher.
Di posisi keempat ada "Ma", film thriller psikologi dibintangi Octavia Spencer dengan 18,2 juta dolar AS dari penayangan di 2.808 layar. Ini jadi awal baik karena dana produksi film tersebut hanya 5 juta dolar AS. "Ma" berkisah tentang perempuan paruh baya kesepian yang bersahabat dengan remaja setelah mereka memintanya membelikan alkohol.
"Aladdin" lengser ke posisi kedua, menambah 42,3 juta dolar AS dari penayangan pekan kedua di bioskop. Disutradarai Guy Ritchie, "Aladdin" sudah membawa pulang 185 juta dolar AS di Amerika Utara dan 260,9 juta dolar AS di luar negeri.
Penutup di posisi kelima adalah "John Wick: Chapter 3 - Parabellum" yang membawa pulang 11,1 juta dolar AS di pasar domestik dari total 125 juta dolar AS.
Box Office: 'Godzilla: King of the Monsters' debuts with mediocre $49 million
FILE PHOTO: Cast member Vera Farmiga poses at a premiere for "Godzilla: King of the Monsters" in Los Angeles, California, U.S., May 18, 2019. REUTERS/Mario Anzuoni/File Photo
LOS ANGELES (Variety.com) - Warner Bros. and Legendary’s “Godzilla: King of the Monsters” may be king of the box office, but it only managed a meek roar. The monster sequel brought in $49 million when it debuted in 4,108 locations, a disappointing start given its $200 million price tag.
“Godzilla: King of the Monsters” is the third installment in Legendary’s MonsterVerse, launched well behind its predecessors, 2014’s “Godzilla” ($93 million) and 2017’s “Kong: Skull Island” ($61 million). Like those films, the latest tentpole is expecting to make majority of its ticket sales overseas, where the eponymous other-worldly creature is a huge hit. “King of the Monsters” bowed with $130 million at the international box office for a global opening weekend of $179 million.
Older males accounted for majority of moviegoers, with 59% over the age of 25 and 67% male. Directed by Michael Dougherty, “Godzilla: King of the Monsters” follows the eponymous monster who faces off against his nemesis, King Ghidorah, and other ancient mythic creatures who are wreaking havoc on Earth. The film stars Kyle Chandler, Millie Bobby Brown and Bradley Whitford.
Another newcomer this weekend, Paramount’s “Rocketman,” took off in third place with $25 million in ticket sales, which, coincidentally, is roughly the same number of sunglasses Taron Egerton wore to play Elton John in the fantasy biopic directed by Dexter Fletcher.
Though the jukebox musical will inescapably be compared to last year’s “Bohemian Rhapsody,” Fox’s Oscar-winning Queen biopic that generated over $900 million globally, “Rocketman” doesn’t need to reach those box office heights to become a success. Paramount shelled out $40 million to produce the R-rated “Rocketman,” which doesn’t shy away from sex, drugs, and rock-n-roll.
In fourth place, Universal and Blumhouse’s “Ma,” a psychological thriller starring Octavia Spencer, picked up $18.2 million when it opened on 2,808 screens. That represents a promising start given the film’s $5 million production budget. “Ma,” Spencer’s first solo leading role, follows a lonely middle aged woman who befriends some teenagers after they ask her to buy alcohol for them. After Ma lets the high schoolers party in her basement, the festivities start to take an creepy turn. Tate Taylor, best known for “The Help” and “Girl on the Train,” directed “Ma.”
Disney’s “Aladdin” dropped to the No. 2 spot, adding another $42.3 million during its second weekend in theaters. Directed by Guy Ritchie, “Aladdin” has now earned $185 million in North America and $260.9 million overseas.
Rounding out the top five is Lionsgate’s “John Wick: Chapter 3 - Parabellum,” which collected $11.1 million for a domestic haul of $125 million.
Berita Terkait
TREASURE siap luncurkan single digital terbaru bertajuk 'KING KONG'
Jumat, 24 Mei 2024 19:44 Wib
Burger King digugat akibat ukuran Whoppers terlalu kecil
Rabu, 30 Agustus 2023 8:45 Wib
Legislator Gumas serap aspirasi masyarakat terkait budi daya Durian Musang King
Minggu, 18 Juni 2023 6:07 Wib
Burger King hadirkan 'Chicken King' dengan dua varian rasa ayam
Minggu, 14 Mei 2023 13:10 Wib
Koo Kyo-hwan jadi pemeran utama di film 'In Search of the King'
Kamis, 23 Februari 2023 10:51 Wib
Isyana Sarasvati hingga King Nassar siap ramaikan LifeFEST 2023
Selasa, 21 Februari 2023 15:29 Wib
Kini Google Play Games versi beta untuk PC hadir di Indonesia
Kamis, 3 November 2022 11:31 Wib
Dikira suara anak mendengkur, ternyata ular king kobra di kolong rumah warga Palangka Raya
Selasa, 20 September 2022 17:51 Wib